Badan ruang angkasa AS,
NASA, melaporkan sebuah
percobaan pelindung panas
bagi pendaratan pesawat
ruang angkasa masa depan
berjalan sukses.
Tes pelindung panas ini bisa
bertahan, pada saat tes
pesawat ruang angkasa
memasukan atmosfir bumi
pada kecepatan hingga 12.230
kilometer per jam.
Kantor berita AP, Senin
(23/7/2012) ini melaporkan,
NASA melakukan tes
pelindung panas baru ini
pada hari ini di Fasilitas
Penerbangan Wallops di
Atlantic, Virginia.
Sebuah kapal AL
berkecepatan tinggi
melakukan tes, dengan
memasang sekitar 310
kilogram pelindung panas.
Pelindung panas ini nantinya
akan digunakan pada pesawat
ruang angkasa AS masa
depan, yang sejauh ini belum
diungkapkan.
Tujuan tes ini dilakukan untuk
menentukan, apakah sebuah
kapsul ruang angkasa dapat
menggunakan pelindung luar
yang tidak terbakar, untuk
memperlambat dan
melindungi dirinya saat
memasuki atmosfir pada
kecepatan hipersonik, saat
memasuki dan meninggalkan
planet.
sumber dari kompas.com
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Terpopuler
-
Berurusan dengan kerewelan, mudah tersinggung dan suasana hati yang berubah-ubah adalah bagian dari mengenal siapa pun di tingkat yang sanga...
-
Anda bisa berada di ruangan yang penuh orang dan masih kesepian. Anda juga dapat secara harfiah sendirian dan tidak merasa kesepian. Kesepia...
-
Artikel ini dapat banyak membantu Anda jika Anda memiliki bisnis sendiri dan ingin untuk bergerak ke depan dan mulai menghasilkan uang. 1. ...
-
Sementara tinggi sebagian besar adalah genetik, Anda tetap dapat memaksimalkan apa yang Anda miliki dengan meminimalkan efek yang dimiliki g...
-
Ketika memupuk kehadiran online, benar-benar penting untuk membuat website Anda dilihat oleh banyak orang. Namun dengan jutaan situs di luar...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar